Indikator pembelajaran

1 ) Menentukan konsep dasar luas permukaan dan volume limas alas persegi.
2 ) Menghitung luas permukaan dan volume limas alas persegi.
3 ) Menyelesaikan masalah terkait luas permukaan dan volume limas alas persegi.

Tujuan pembelajaran

1 ) Siswa mengenal konsep dasar mengenai luas permukaan dan volume limas alas persegi.
2 ) Siswa dapat menghitung luas permukaan dan volume limas alas persegi menggunakan rumus yang dipelajari.
3 ) Siswa dapat menyelesaikan masalah terkait luas permukaan dan volume limas alas persegi.



Luas permukaan limas
Pak Amat seorang pekerja bangunan, ia sedang membuat atap gazebo di sebuah taman, atap tersebut berbentuk limas segi empat dengan sisi 6 meter, dan tinggi 4 meter. Berapakah luas permukaan atap yang dibuat pak Amat ?

Untuk menyelesaikannya, pelajari materi selanjutnya !